My Fotografi – E S | Blog
Fotografi Article

Belajar Histogram

Okey, kali ini saya akan sharing video dasar untuk pengenalan tentang Histogram. Pengetahuan ini wajib di fahami oleh semua photographer baik menggunakan camera digital ataupun smartphone. Tanpa mengenali pembacaan Histogram maka hasil foto bisa gak karu karuan, terlalu terang atau terlalu gelap. Simak videonya disini ya ..

Fotografi Article

Membuat Foto Produk Dengan Photo Room

Haloo, kali ini saya mau sharing bagaimana membuat foto produk supaya keliatan bagus dan “menjual”. Nah foto produk untuk jualan online merupakan hal yang wajib dipasang, dengan foto yang ciamik tentu akan memberikan nilai tambah dan memancing orang untuk membeli produk. Diluar itu sebenarya foto produk yang bagus bisa dihasilkan dengan memperhatikan aturan aturan umum