Stellar Recovery – EDY SUSANTO

Stellar Recovery

Experience

Rekan rekan tentu pernah mengalami kehilangan data baik sengaja atau tidak disengaja bukan ? Ntah itu di hardisk bawaan ataupun storage external. Tentu kita banyak juga mengenali beberapa aplikasi yang mampu me recover data data yang hilang tersebut, sekarang ini saya akan ulas satu pogram aplikasi yang memiliki kemampuan serupa yang dikenal dengan nama Stelllar.

Stellar sendiri bisa di download di url https://www.stellarinfo.com/windows-data-recovery-professional.php?utm_source=KB&utm_medium=Frame_Read_More&utm_campaign=WDR_Professional .

Adapun fiturnya secara singkat adalah sebagai berikut :

  • Mudah untuk digunakan
  • Memulihkan data dari perangkat Windows apa pun dan media penyimpanan external ( USB Storage, USB Flash, Hardisk External)
  • Memulihkan data dari hard drive yang rusak, partisi yang hilang, dan media optik
  • Memulihkan hampir semua jenis file dengan menggunakan signature.
  • Utilitas monitor drive tambahan dan kloning disk untuk pemulihan data yang aman

Adapun langkah langkah penggunaanya seperti dibawah ini :

1.Download dan Install Stellar.

2.Pilih ‘Recover Data’ section and pilih tipe file dan darimana akan di recover.

selanjutnya pilih lokasi storage yang akan di recover

3.Lakukan Scan sampai selesai

4.Pilih File yang mau direcover

Demikian dapat saya sampaikan semoga bermanfaat.

 

Related Posts