My Share – Page 7 – EDY SUSANTO
101 News Experience

Host VM Putus Dari VCenter

Saya kali ini akan coba menuliskan pengalaman saya beberapa waktu yang lalu terkait dengan VMware. Mungkin saja hal ini bisa menjadi ide penyelesaian masalah jika ada yang mengalami masalah serupa. Permasalahan yang saya hadapi kemarin adalah tiba tiba beberapa host yang terkoneksi di Vcenter tiba tiba lost connection. Usut punya usut ternyata penyebabnya adalah terjadinya

Analyzer Experience

Teknik Mengumpulkan Email , Subdomain, Host

Tujuan dari program ini adalah untuk mengumpulkan email, subdomain, host, nama karyawan, port terbuka dan spanduk dari berbagai sumber publik seperti mesin pencari, server kunci PGP, dan basis data komputer SHODAN. Alat ini dimaksudkan untuk membantu para pentester pada tahap awal dari tes penetrasi untuk memahami jejak pelanggan di Internet. Ini juga berguna bagi siapa

Experience My Share

Vulnerability Analysis

Dalam terminologi umum Vulnerability Analysis  dianggap mirip dengan Vulnerability Assessment. Namun, saya merasa ada perbedaan kecil antara keduanya. Vulnerability Analysis  adalah bagian dari siklus Vulnerability Assessment. Kita melakukan identifikasi, mengukur resiko dan memprioritaskan risiko. Analisis kerentanan menyelidiki kerentanan yang terdeteksi oleh alat Vulnerability Assesment. Perlu dicatat bahwa analisis kerentanan adalah langkah opsional yang bergantung pada 

Experience

Stellar Recovery

Rekan rekan tentu pernah mengalami kehilangan data baik sengaja atau tidak disengaja bukan ? Ntah itu di hardisk bawaan ataupun storage external. Tentu kita banyak juga mengenali beberapa aplikasi yang mampu me recover data data yang hilang tersebut, sekarang ini saya akan ulas satu pogram aplikasi yang memiliki kemampuan serupa yang dikenal dengan nama Stelllar.

C|EH & Penetration Testing

GHDB Find Passport

Pada tulisan saya kali ini, saya akan share GHDB ( Google Hacking Database) dengan format intitle:”Index of /” inurl:passport. Dikutip dari sumber GHDB, dengan format tersebut, hasilnya untuk menemukan paspor dan segala yang berkaitan dengan paspor, termasuk paspor itu sendiri. Sekarang kita akan coba untuk melakukan hacking dengan GHDB tersebut, pertama buka browser Google Chrome

ECSA My Share

DMZ Concept

DMZ adalah kepanjangan dari Demilitarized Zone, definisinya adalah satu daerah netral yang berada diantara private network (LAN) dan public Network (WAN). Didalam zone ini bisa berupa host atau jaringan kecil. Dengan adanya DMZ user pada public network dapat dicegah melakukan akses langsung ke dalam private network. Konsep DMZ sendiri bermula dari perlunya pemisahan network dengan